15 Tips Perawatan Rem Mobil agar Awet dan Tidak Blong

15 Tips Perawatan Rem Mobil agar Awet dan Tidak Blong

Rem adalah salah satu komponen vital dalam kendaraan untuk menjamin keselamatan pengendara. Jika rem bermasalah tentu berkendara pun tidak nyaman atau terganggu. Nah, untuk menjaga rem dalam kondisi optimal, lakukan sejumlah perawatan rem mobil. Rem yang baik tidak hanya menjamin keamanan, tetapi juga memperpanjang usia pakai sparepart. Blong atau aus adalah problem umum yang kerap menimpa …

Continue reading →

Kabin Mobil Berisik: Penyebab dan Cara Mengatasi

Kabin Mobil Berisik: Penyebab dan Cara Mengatasi

Apakah Anda sering merasa terganggu oleh suara kabin mobil berisik pada saat mengemudi? Kabin kendaraan yang bising bisa terjadi karena berbagai hal, seperti suara motor penggerak, angin, ban, cuaca atau hal lainnya. Kabin mobil yang bising tak hanya mengurangi kenyamanan Anda, tetapi juga dapat memengaruhi kesehatan anda, seperti menyebabkan stres, sakit kepala, atau gangguan pendengaran. …

Continue reading →

Baterai Remote Mobil Habis: Tanda dan Penyebab Boros

Baterai Remote Mobil Habis: Tanda dan Penyebab Boros

Dunia otomotif tidak hanya berputar pada mesin dan kecepatan saja, akan tetapi juga pada efisiensi dan inovasi. Salah satu aspek yang sering terlewatkan adalah penggunaan baterai remote mobil. Meski efisien dan punya banyak manfaat, namun jika tidak dirawat, bisa saja baterai remote mobil habis. Nah, apa saja tanda-tanda baterai remote mobil habis dan penyebabnya? Mari …

Continue reading →

7 Aturan Jalan Tol yang Wajib Ditaati Sesuai UU

7 Aturan Jalan Tol yang Wajib Ditaati Sesuai UU

Jalan tol merupakan pilihan utama bagi banyak orang untuk bepergian karena menawarkan waktu tempuh yang lebih cepat dan bebas hambatan. Namun, perlu Anda ingat bahwa aturan jalan tol dan regulasinya berbeda dengan jalan biasa. Memahami dan mematuhi aturan-aturan ini sangatlah penting untuk menjaga keselamatan dan kelancaran di jalan tol. 7 Aturan Jalan Tol yang Wajib …

Continue reading →

Remap ECU: Pengertian, Kegunaan, Kelebihan, Kekurangan

Remap ECU: Pengertian, Kegunaan, Kelebihan, Kekurangan

Ketika tidak puas dengan performa unit roda empat, terkadang seseorang memutuskan mengambil jalan pintas dengan melakukan Remap ECU. Remap ECU adalah salah satu prosedur untuk meningkatkan daya pacu unit roda empat. Hal tersebut menjadi solusi ketika mobil tidak memiliki performa maksimal. Melakukan langkah ini bisa memberikan manfaat jika dilakukan dengan benar, namun jika tidak, justru …

Continue reading →

Engine Mounting : Pengertian, Jenis, dan Fungsi

Engine Mounting : Pengertian, Jenis, dan Fungsi

Kenyamanan berkendara adalah salah satu faktor yang menjadi pertimbangan seseorang ketika hendak membeli mobil. Beruntung, perkembangan teknologi menjadikan kendaraan masa kini memiliki beragam fitur kenyamanan, salah satunya adalah engine mounting. Komponen ini memiliki fungsi utama sebagai penahan vibrasi kendaraan. Artikel ini akan mengulas lebih jauh tentang komponen ini, mulai dari fungsi, jenis hingga fungsinya dalam kendaraan. Apa …

Continue reading →

Kabin Mobil Panas: Penyebab dan Cara Mengatasi

Kabin Mobil Panas: Penyebab dan Cara Mengatasi

Apakah Anda pernah merasakan betapa panasnya kabin mobil saat Anda masuk ke dalamnya, setelah terparkir di bawah sinar matahari? Ada beberapa faktor penyebab kabin mobil panas, yang ternyata juga berdampak pada kesehatan dan kendaraan Anda. Ini sebabnya, Anda harus tahu apa saja penyebab dan cara mengatasi kabin mobil panas dalam artikel ini! Penyebab Suhu Kabin Mobil …

Continue reading →

Mobil Diesel Keluar Asap Hitam: Penyebab dan Cara Mengatasi

Mobil Diesel Keluar Asap Hitam: Penyebab dan Cara Mengatasi

Anda pasti merasa terganggu melihat asap hitam pada mobil yang pekat saat berada di jalan raya, kan? Selain menyebabkan polusi udara, asapnya bisa mengganggu pandangan pengendara lain. Tapi, bagaimana jika hal ini terjadi pada mobil diesel kesayangan Anda? Mobil diesel keluar asap hitam bukanlah hal yang normal dan harus Anda waspadai. Penyebab Mobil Diesel Keluar …

Continue reading →

Wiper Mobil Macet: Penyebab dan Cara Mengatasi

Wiper Mobil Macet: Penyebab dan Cara Mengatasi

Jika Anda pernah mengalami wiper mobil macet dan tidak bekerja dengan semestinya, hal ini tentu hal yang mengganggu. Terutama, saat Anda harus bepergian di musim hujan. Wiper macet bisa mengakibatkan kaca depan menjadi buram dan mengurangi jarak pandang Anda. Selain itu, kendala ini juga bisa merusak kaca depan atau alat lainnya. Lalu, kenapa wiper mobil …

Continue reading →

12 Perawatan Mobil Listrik yang Harus Dilakukan

12 Perawatan Mobil Listrik yang Harus Dilakukan

Saat ini, kehadiran mobil listrik semakin ramai digunakan di Indonesia. Selain harga mobil listrik yang bersaing dan ramah lingkungan, kendaraan ini juga memiliki daya tahan yang baik jika Anda tahu bagaimana cara merawatnya. Karena itulah, Anda wajib tahu metode perawatan mobil listrik yang tepat. Mobil listrik pada umumnya membutuhkan maintenance yang tepat agar tetap awet, optimal, dan …

Continue reading →

contact-us-donk