Review Harga Mitsubishi Outlander PHEV 2022

Harga Mitsubishi Outlander PHEV – Mobil yang satu ini pasti kalian sudah tahu yang pertama kali di perkenalkan di ajang acara GIIAS 2019 lalu Mobil Mitsubishi Outlander PHEV menjadi salah satu mobil yang di pamerkan menduduki kelas mobil jenis Hybrid.

Sesuai dengan konsep mobil hybrid di indonesia masih tergolong tinggi harganya karena mobil ini selalu meningkatkan fitur kenyamanan berkendara, desain yang mewah dan pastinya selalu memilikiran pembuangan yang ramah lingkungan.

Untuk lebih jelas dengam mobil yang satu ini mari kita bahas sekilas spesifikasi dan harga mobil dari mitsubishi outlander PHEV.

Review Spesifikasi Dan Harga Mobil Outlander PHEV

Harga Mobil SUV Outlander PHEV

Performa Dapur Pacuh

Pembahasan Pertama kita mulai dari dapur pacuh mobil yang menjadi salah satu yang wajib diketahui oleh para calon pembeli dari mobil ini.

Yang mana Mobil ini memiliki kapasitas mesin sebesar 2.4L di padukan dengan dua buah motor listrik yang di letakan di bagian depan dan blakang,

mesin utama dari mobil ini mengunakan generator bertipe MIVCE DOHC, dengan 4 silinder yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 132,7 HP dan torsi yang di hasilkan sebesar 211Nm.

Sedangkan jika mengandalkan motor listrik yang bisa memacuh dengan 174.5Hp dengan powe yang di hasilkan sebesar 95 HP pada bagian depan dan bagian blakang hanya bisa menghasilkan 80.5 HP.

Dan ketika kita mengandalkan tenaga dari batre mobil ini sanggup menempuh jarak tempuh sejauh 55km dan jika mode hybrid dihudupkan bisa menambah perjalanan samapai dengan 800 km.

Baca Juga Penyebab Kaca Mobil Baret Yang Sering Terjadi

Fitur & Dimensi outlander PHEV

Dari segi fitur mobil ini memiliki fitur-fitur yang menarik dikelas mobil SUV bermesin hybrid, kita bisa lihat dari segi kaki-kaki pada mobil ini yang sudah menggunakan suspensi jenis independen yang tidak usah di ragukan lagi ketangguhannya.

Mobil jenis Hyberid ini pastinya kalian sudah tau bahwa mobil yang di kolaborasikan antara mobil bertenagga bensin dan mobil bertenaga listrik yang mampu menghasilkan gas buang lebih ramah lingkungan.

Fitur yang satu ini sangat unik karena daya batre  dari mobil ini bisa digunakan layaknya seperti genset yang berjalan yang mana output dari baterei mobil ini bisa mencapai daya 1500 W ini memang besar daya batrenya.

Dan dari segi pengereman mitsubishi sudah menyiapkan fitur regenerative braking level selector (paddle type) bertujuan untuk bisa mengontrol sistem pengereman yang mampu meringanka  pijakan perdal rem kaki.

Lalu terdapat juga sitem AWC (Super All Wheel Control) yang mampu  mengintergrasikan dengan fitur AYC, ABS dan ASTC yang mampu memaksimalkan pengereman.

Bukan itu saja yang tersematkan di mobil ini berikut deretan-deretan fitur terbaru mobil Outlander Phew.

  • Adaptive cruse control / ACC
  • Lane Departure Warning /LDW
  • Rine-Sensing Windshield Wipers
  • Multi-View Camera System
  • Rear cross traffic linght
  • Blind sport warning
  • Lead Auto Hight Beam Headlinght
  • Sunroof
  • Head unit berukuran 7 inci mendukung android auto dan apple car play
  • Sepeker premium rockford fosgate

Dari segi Dimensi mmobil ini memiliki pajang 4695mm dengan lebar 1800mm dan tinggi mencapai 1710mm  dengan wheelbase sebesar 2670mm, sedangakn untuk jarak terenda dari mobil ini ke tanah mencapai 190mm

Pada bagian kaki-kaki  sudah menggunakan rise body, di padu dengan suspensi depan menggunakan Macpherson strut with stabilizer Bar, dan pada bagian belakang multi-link with stabilizer Bar. Dan untuk velg dan ban sudah menggunakan ukuran 225/55 dengan ring 18.

Kekurangan dari mobil ini adalah satu tidak danya fitur keamanan yang bisa dipantau secara realtime seperti sistem GPS tracker,  dengan harga Mobil yang tergolong tinggi fitur keamanan harus lebih di ketatkan karena mobil pun menjadi salah satu aset kendaraan bagi kalian.

ketika Kita pasang GPS mobil pasti kita akan merasa nyamana ketika kendaraan sedang jauh dari kita, tetapi kita masih bisa memantau kendaraan tersebut dengan bantuan GPS tracker yang bisa di pantau melalui smartphone pintar kalian.

Harga outlander PHEV

Mitsubishi outlander PHEV harga barunya memang cukup sangat tinggi bisam mencapai angka Rp 1.289.000.000 dan harga ini pun hanya OTR jakarta dan sekitarnya saja.

Dan besaran harga pun suwaktu-waktu bisa berubah kapan saja karena setiap daerah yang berbeda pasti mengalami perbedaan juga dari segi harga.

Kita bisa lihat haraga dari mobil ini tergolong sangat tinggi memanng sangat penting fitur keamanan ini harus diperketat dengan terpasangkan GPS dan untuk mengenal lebih jauh tentang kegunaan dari gps tracker bisa kalian konsultasikan dengan tombol chat di samping saja.

Rekomendasi untuk Anda :