GPSKU – Pajak Yamaha TMAX pasti kalian tahu dong sama satu motor ini, TMAX merupakan motor kelas tertinggi di jenis skuter, motor ini memiliki mesin bertenaga besar dengan berkapasitas 530CC jika motor ini di sebut dengan motor skuter bertenagga tinggi memang betul, bahkan di kelas motor yamaha jenis Sekuter ini berada di kasta tertinggi.
Pada artikel ini saya tidak akan membahas terlalu banyak tentang Review dari motor yamaha TMAX, melainkan saya ingin membahas Pajak motor Yamaha TMAX, karena menurus saya sangat menari jika kami bahas.
Pastinya kalian juga ingin mengetahu besaran pajak yang harus di keluarkan untuk kelas skuter tertinggi ini, dan harga nya pun terbilang paling tinggi di brand yamaha untuk kelas Skuter metik harga yamaha TMAX 2022 sudah mencapai Rp 320 juta, berikut besaran pajak yang harus di bayarkan ketika kita ingin memiliki Motor Yamaha TMAX.
Daftar pajak Motor Yamaha TMAX 2021
- Yamaha TMAX 2013 Biaya pajak Rp 2.167.000
- Yamaha TMAX 2014 Biaya pajak Rp 2.267.000
- Yamaha TMAX 2015 Biaya pajak Rp 3.327.000
- Yamaha TMAX 2016 Biaya pajak Rp 3.400.000
- Yamaha TMAX 2017 Biaya pajak Rp 3.415.000
- Yamaha TMAX 2018 Biaya pajak Rp 3.437.000
- Yamaha TMAX 2019 Biaya pajak Rp 4.367.000
- Yamaha TMAX 2020 Biaya pajak Rp 4.517.000
- Yamaha TMAX 2021 Biaya pajak Rp 4.661.000
Berikut diatas merupakan besaran pajak yang harus di keluarkan setiap tahunya dan ini pun belum termasuk dengan biaya (SWDKLLJ) untuk kendaraan Yamaha TMAX, memang kendaraan ini untuk pajak setara dengan pajak kendaraan mobil.
Di bawah ini merupakan cara menghitung pajak kendaraan Sebagai berikut :
- Pajak Knedaraan Bermotor ( PKB) : RP 4.661.000
- Sumbangan wajib dana kecelakaan lalu lintas dan jalan (SWDKLLJ) : Rp.35,000
- Sehingga total yang harus di keluarkan setiap tahunya sebesar : Rp 4.696.000
Baca Juga Daftar Pajak Motor Yamaha Scorpio
Biaya Pajak Per Lima Tahun Motor Yamaha TMAX (Ganti Plat)
Cara Menghitung Biaya pajak lima tahun, berbeda dengan pajak pertahun, karena terdapat biaya tambahan seperti biaya penerbitan stnk dan biaya adminitrasi dan lain sebagainya, dibawah ini sudah siapkan data biaya pajak Ganti Plat Motor Yamaha TMAX :
Nama Biaya | Biaya |
Biaya PKB | Rp 4.661.500 |
Biaya SWDKLLI | Rp 35.000 |
Biaya penerbitan STNK | Rp 100.000 |
Biaya Adminitrasi | Rp 60.000 |
Total Biaya Keseluruhan | Rp 4.856.000 |
Daftar Denda Pajak Kendaraan Motor Yamaha TMAX
Waktu keterlambatan | Perhitunga biaya dan denda |
1 hari | Gratis |
2-30 hari | 25% X PKB + SWDKLLJ |
2 bulan | 27% X PKB + SWDKLLJ |
3 bulan | 29% X PKB + SWDKLLJ |
4 bulan | 31% X PKB + SWDKLLJ |
5 bulan | 33% X PKB + SWDKLLJ |
6 bulan | 35% X PKB + SWDKLLJ |
7 bulan | 37% X PKB + SWDKLLJ |
8 bulan | 39% X PKB + SWDKLLJ |
9 bulan | 41% X PKB + SWDKLLJ |
10 bulan | 43% X PKB + SWDKLLJ |
11 bulan | 45% X PKB + SWDKLLJ |
12 bulan | 48% X PKB + SWDKLLJ |
1 Tahun lebih | 48% X PKB + SWDKLLJ Pertahun |
Berikut diatas merupakan presentase perhitungan denda pajak kendaraan dan Untuk PKB bisa di lihat pada STNK sedangakan untuk biaya SDKLLJ sebesar Rp 35.000
Pembahasan Biaya Pajak motor Yamaha TMAX ini cukup sampai di sini semogaa artikel ini membantu kalian untuk mengetahu besaran pajak yang harus di keluarkan ketika ingin membayar pajak tahunan maupun pajak lima tahunan ( Ganti Plat ).